Sabtu, 19 Maret 2011

Gaya Hidup Ramah Lingkungan, dengan Mendaur Ulang Sampah

Siapakah Sampah ?Sampah adalah sesuatu yang tidak berguna lagi dan dibuang oleh pemiliknya atau pemakainya semula (menurut Dr. Tandjung .M.Sc.. 1982). Sampah adalah bahan yang tidak mempunyai nilai atau tidak berharga untuk maksud biasa atau utama dalam pembuatan atau pemakaian, barang rusak atau cacat dalam pembuatan (manufaktur), atau materi berlebihan atau ditolak atau buangan (menurut Kamus Istilah Lingkungan,1994). Sampah adalah suatu bahan yang terbuang atau dibuang dari sumber aktivitas manusia maupun proses alam yang belum memiliki nilai ekonomis (menurut Istilah Lingkungan untuk Manajemen, Ekolink, 1996). Berdasarkan jenisnya, sampah padat dapat digolongkan sebagai berikut :sampah organik, terdiri dari bahan-bahan penyusunan tumbuhan dan hewan yang diambil dari alam atau dihasilkan...
Read more »

Jenis-Jenis Lingkungan Sebagai Sumber Belajar

Pada dasarnya semua jenis lingkungan yang ada di sekitar anak dapat dimanfaatkan untuk mengoptimalkan kegiatan pendidikan untuk anak usia dini sepanjang relevan dengan komptensi dasar dan hasil belajar yang bisa berupa lingkungan alam atau lingkungan fisik, lingkungan sosial dan lingkungan budaya atau buatan. Lingkungan alam Lingkungan alam atau lingkungan fisik adalah segala sesuatu yang sifatnya alamiah, seperti sumber daya alam (air, hutan, tanah, batu-batuan), tumbuh-tumbuhan dan hewan (flora dan fauna), sungai, iklim, suhu, dan sebagainya. Lingkungan alam sifatnya relatif menetap, oleh karena itu jenis lingkungan ini akan lebih mudah dikenal dan dipelajari oleh anak. Sesuai dengan kemampuannya, anak dapat mengamati perubahan-perubahan yang terjadi dan dialami dalam kehidupan sehari-hari,...
Read more »

Tips Mengatasi Lingkungan yang Kotor

Untuk menyelesaikan masalah di atas banyak cara yang dapat dilakukan. Ini dapat terlaksana apabila kita memiliki keinginan tersebut. Untuk membuat lingkungan yang kotor menjadi bersih dan sehat, maka harus rutin membersihkannya. Pekarangan rumah yang kotor diakibatkan sampah, dapat kita cegah dengan cara setiap hari kita harus menyapunya. Menyapu yang baik adalah dilakukan pada pagi hari sebelum beraktivitas dan sore sebelum mandi. Kita harus menyapu sampah di pekarangan rumah hingga bersih. Setelah itu jangan lupa untuk membuangnya di tempat sampah. Tetapi lebih baik langsung dibakar saja sehingga sampah tidak menumpuk yang bisa menjadi sarang lalat. Apabila sampah tersebut berupa benda yang tidak dapat dibakar, misalnya sampah kaleng kita dapat mengumpulkannya. Bila dimungkinkan sampah kaleng...
Read more »

Don't Wait Love Nature. Ok !!!

Jangan sampai ekosistem kita terancam punah hanya karena kita gak bisa menjaga keseimbangan lingkungan, lingkungan adalah tempat tinggal atau berkutatnya semua kegiatan ekosistem.maka dari itu kita harus memberikan yang terbaik buat melestarikan lingkungan agar lingkungan juga mau bersahabat dengan kita.tumbuh-tumbuhan dan binatang juga merupakan kewajiban kita untuk menjaga perkembangan mereka agar tidak punah. Hidup akan damai jika lingkungan kita sehat, gimana caranya mewujudkan semua itu? Ya jalas kita semua sudah mengetahui caranya: 1 jaga kesehatan diri sendiri karena semua hal berawal dari diri sendiri dan jika anda sendiri sudah menerapkan pola hidup sehat maka akan mudah mwujudkan lingkungan yang sehat. 2 budayakan gotong royong dan kerjasama diantara kalangan masyarakat tempat...
Read more »

Pages 41234 »

ShoutMix chat widget
 
Powered by Blogger